Kamis, 29 Juli 2010

gabungan lyrik

Matamu yang menggoda aku
Terpesonanya aku akan
Cantiknya manis sepertimu

Dalam hati ada satu
Manis lembut bisikanmu
Merdu lirih suaramu
Bagai pelita hidupku
Jika aku ada kamu
Ku diam dan mulai terbisu
Cantiknya membius hatiku

Syair dan melodi
Kau bagai aroma penghapus pilu
Gelora di hati
Bak mentari kau sejukkan hatiku

satu dari sekian kemungkinan
ku jatuh tanpa ada harapan
saat itu raga kau persembahkan
bersama jiwa cita-cita dan harapan
satu kan langkah langkah yang beriring
genggam hati rangkul emosi
genggamlah hatiku satukan langkah kita
sama rasa tanpa pamrih

juga ku tahu lagi problema kan terus menerjang
bagai deras ombak yang menabrak karang
namun ku tahu ku tahu kau mampu tuk tetap tenang
hadapi bersamaku hingga akhir datang

Kamu Cuma cuma kamu
Bisa buat aku
Luluh kepadamu
Kamu Cuma cuma kamu
Bisa buat aku melayang jauhh.. woo..woo.. yeeahhh
ini aku dari ujung rambut menyusur jemari
rapatkan jiwamu yo tenang disisiku
rebahkan rasamu untuk yg ditunggu
bahagia hingga ujung waktu


makassar, 29 july 2010

0.52am

Tidak ada komentar:

Posting Komentar